Meski Saf Dijarak, Salat Jumat Perdana di Masjid Agung Al-Hijrah Tanpa Kendala
TEKSTUAL.com – Setelah 2 bulan ditutup karena mengikuti imbauan pemerintah, akhirnya Masjid Agung Al-Hijrah kembali membuka salat berjamaah, termasuk pelaksanaan salat Jumat tadi siang (29/5/2020)....