DP3A Kukar Siapkan Gerai PIJAR, Dukung Perempuan Kepala Keluarga Jadi Pelaku Usaha Mandiri
TENGGARONG – Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kutai Kartanegara (Kukar) terus memperkuat peran perempuan yang menjadi tulang punggung keluarga. Melalui berbagai program pelatihan...
